Legislator DPRD Kota Palangka Raya ini Dorong Kolaborasi dengan Lembaga Pendidikan untuk Sosialisasi Pajak

Legislator DPRD Kota Palangka Raya ini Dorong Kolaborasi dengan Lembaga Pendidikan untuk Sosialisasi Pajak

PALANGKA RAYA - Anggota DPRD Kota Palangka Raya, Tantawi Jauhari mendorong pemerintah untuk berkolaborasi dengan lembaga pendidikan dalam upaya sosialisasi pajak. Tantawi Jauhari mengusulkan kerjasama antara pemerintah dan lembaga pendidikan untuk menyelenggarakan seminar dan workshop tentang pajak. “Lembaga pendidikan memiliki peran penting dalam menyebarkan pengetahuan tentang pajak ...

Legislator DPRD Kota Palangka Raya ini Dukung Pengembangan UMKM Palangka Raya

Legislator DPRD Kota Palangka Raya ini Dukung Pengembangan UMKM Palangka Raya

PALANGKA RAYA  – Anggota DPRD Kota Palangka Raya, Norhaini, menyatakan dukungannya terhadap pengembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) berbasis kebudayaan di Kalimantan Tengah. Norhaini mengatakan bahwa UMKM yang memanfaatkan kebudayaan lokal memiliki potensi besar untuk meningkatkan ekonomi daerah. “Produk-produk berbasis kebudayaan lokal tidak hanya unik ...

Teknologi Modern, Solusi Efektif untuk Cegah Karhutla di Palangka Raya

Teknologi Modern, Solusi Efektif untuk Cegah Karhutla di Palangka Raya

PALANGKA RAYA  – Anggota DPRD Kota Palangka Raya, Ruselita, mendorong penggunaan teknologi dan inovasi dalam upaya pencegahan kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Ia mengusulkan agar pemerintah kota mengadopsi teknologi modern untuk deteksi dini dan pemantauan lahan yang berpotensi terbakar. “Penggunaan drone dan satelit untuk pemantauan wilayah rawan kebakaran ...

Ketua DPRD Palangka Raya Serukan Peningkatan Edukasi Bahaya Judi Online

Ketua DPRD Palangka Raya Serukan Peningkatan Edukasi Bahaya Judi Online

PALANGKA RAYA  – Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Sigit Karyawan Yunianto, menyerukan peningkatan edukasi mengenai bahaya judi online. Ia menegaskan bahwa edukasi adalah langkah preventif yang efektif dalam mengurangi jumlah pelaku judi online. Sigit menyatakan bahwa masyarakat perlu diberikan pemahaman yang mendalam tentang dampak negatif judi online. “Edukasi harus ...

DPRD Harapkan Adanya Solusi Untuk Masalah Banjir

DPRD Harapkan Adanya Solusi Untuk Masalah Banjir

PALANGKA RAYA – Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Sigit Karyawan Yunianto, tanggapi masalah banjir yang sering melanda Kota Palangka Raya di Musim Hujan ini. Sigit Karyawan Yunianto menyoroti pentingnya pendekatan terpadu dalam penanganan banjir, termasuk pembangunan sistem drainase yang lebih baik dan program penghijauan. “Kita perlu memadukan berbagai solusi, seperti ...

Ketua DPRD Palangka Raya Tekankan Pentingnya Infrastruktur Memadai Untuk Pertumbuhan Ekonomi

Ketua DPRD Palangka Raya Tekankan Pentingnya Infrastruktur Memadai Untuk Pertumbuhan Ekonomi

PALANGKA RAYA  – Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Sigit Karyawan Yunianto, menekankan pentingnya peningkatan infrastruktur untuk mendukung pertumbuhan ekonomi di kota ini. Sigit Karyawan Yunianto mengatakan bahwa infrastruktur yang baik akan mempercepat pertumbuhan ekonomi dengan meningkatkan konektivitas dan aksesibilitas. “Investasi dalam pembangunan jalan, jembatan, ...

Jelang Hari Raya Idul Adha, Pemerintah Kota Palangka Raya Diminta untuk Awasi Penjualan Hewan Qurban

Jelang Hari Raya Idul Adha, Pemerintah Kota Palangka Raya Diminta untuk Awasi Penjualan Hewan Qurban

PALANGKA RAYA – Menjelang Hari Raya Idul Adha yang Jatuh pada tanggal 17 Juni 2024 mendatang, permintaan atau penjualan hewan ternak di Kota Palangka Raya telah mengalami peningkatan yang tajam. Mengingat hal tersebut, Ketua Komisi C DPRD Kota Palangka Raya, Hasan Busyairi, meminta kepada Pemerintah Kota Palangka Raya terkhususnya Dinas ataupun pihak terkait untuk melakukan pengawasan ...

Masyarakat Diimbau Perhatikan Kebersihan Gorong-Gorong di Sekitar Wilayah Tempat Tinggal

Masyarakat Diimbau Perhatikan Kebersihan Gorong-Gorong di Sekitar Wilayah Tempat Tinggal

PALANGKA RAYA – Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Sigit Karyawan Yunianto mengimbau masyarakat untuk perhatikan kebersihan gorong-gorong di sekitar wilayah tempat tinggal mereka. Sigit mengatakan bahwa gorong-gorong yang bebas dari sampah tentu akan mengurangi resiko terjadinya banjir di wilayah tempat tinggal masyarakat. “Kita himbau masyarakat untuk memperhatikan kebersihan ...

Dewan Ingatkan Infrastruktur Drainase Harus Lebih Diperhatikan

Dewan Ingatkan Infrastruktur Drainase Harus Lebih Diperhatikan

PALANGKA RAYA - Derasnya curah hujan di Kota Palangka Raya belakangan ini tak jarang menimbulkan genangan air di sejumlah wilayah di Kota Palangka Raya. Mengenai hal ini, Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Sigit K. Yunianto mengatakan bahwa infrastruktur drainase harus lebih diperhatikan supaya genangan air tidak meluap lebih tinggi dan menggangu mobilitas masyarakat. “Ya masalah drainase ...

Generasi Muda Hendaknya Manfaatkan Sosial Media untuk Mempromosikan Budaya, Kearifan Lokal dan Objek Wisata

Generasi Muda Hendaknya Manfaatkan Sosial Media untuk Mempromosikan Budaya, Kearifan Lokal dan Objek Wisata

  PALANGKA RAYA - Dalam era dimana teknologi sudah berkembang sangat pesat ini, social media bukanlah hal yang dapat dipandang sebelah mata lagi ungkap Wakil Ketua Komisi C DPRD Kota Palangka Raya, Ruselita. Ia mengatakan bahwa hendaknya dengan kemajuan sosial media ini generasi muda dapat memanfaatkannya untuk mempromosikan budaya, kearifan lokal, dan tentu objek wisata di Kota Cantik ...

Sektor Pariwisata Berkembang Cukup Pesat di Kota Palangka Raya

Sektor Pariwisata Berkembang Cukup Pesat di Kota Palangka Raya

PALANGKA RAYA – Sektor pariwisata merupakan salah satu sektor yang berkembang cukup pesat di Kota Palangka Raya, berdasarkan hal ini Wakil Ketua Komisi C DPRD Kota Palangka Raya, Ruselita mengatakan bahwa hal ini harus tetap dikembangkan supaya dapat menjadi salah satu penyumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD) di Kota Palangka Raya. “Seperti yang kita tau dan kita syukuri juga ...

Pemerintah Menyediakan Banyak Program Berbasis Pelatihan

Pemerintah Menyediakan Banyak Program Berbasis Pelatihan

PALANGKA RAYA - Dengan berkembangnya zaman semakin banyak pula lapangan pekerjaan yang ada dan oleh karena itu setiaop individu dalam masyarakat dituntut untuk mengambangkan berbagai keahlian untuk menjawab hal tersebut. Legislator DPRD Kota Palangka Raya, Rusdiansyah mengatakan bahwa dalam upaya membantu masyarakat untuk melatih keterampilan bekerja, pemerintah menyediakan banyak program ...

Cegah Narkoba dengan Preventif Serta Edukatif

Cegah Narkoba dengan Preventif Serta Edukatif

  PALANGKA RAYA – Peredaran narkotika di kalangan masyarakat, khususnya Kota Palangka Raya saat ini tidak bisa di pungkiri, masih banyak dan luas peredarannya. Anggota Komisi C DPRD Kota Palangka Raya, Susi Idawati berharap perlunya upaya memperkuat pencegahan dan penyuluhan, serta informasi kepada semua kalangan mengenai bahaya peredaran gelap dan penyalahgunaan ...

Kontrol Pergaulan Remaja, untuk Tekan Pernikahan Dini

Kontrol Pergaulan Remaja, untuk Tekan Pernikahan Dini

  PALANGKA RAYA – Guna menekan angka pernikahan dini pada remaja, maka peran para orangtua harus bisa mengontrol pergaulan anaknya yang masih remaja. Jangan sampai mereka terjerumus dalam pergaulan negatif. Anggota DPRD Kota Palangka Raya, Heri Purwanto mengatakan, perkembangan zaman yang serba digital ini, maka peran orangtua harus dapat mengontrol kegiatan anaknya, terutama ...

Maksimalkan Kinerja Dalam Bekerja

Maksimalkan Kinerja Dalam Bekerja

PALANGKA RAYA– Wakil Ketua I Komisi A DPRD Kota Palangka Raya Hj Mukarramah mengingatkan Aparatur Sipil Negara (ASN), agar mampu mengoptimalkan kinerja dalam melaksanakan tugas dan pekerjaan sehari-hari. ASN ucap dia harus mengerti arah tujuan pekerjaan, merawat serta menjaga lembaganya, mempunyai inisiatif, berani mengambil resiko dan bisa memberikan solusi bagi orang ...

Dewan Terus Kontrol Progres Program Pembangunan

Dewan Terus Kontrol Progres Program Pembangunan

  PALANGKA RAYA – Ketua Komisi B DPRD Kota Palangka Raya, Nenie Adriaty Lambung mengatakan, pihaknya terus menjalankan salah satu tugas pokok dan fungsi lembaga legislatif yakni pengawasan, dengan dibantu para mitra kerja demi mengontrol progres pembangunan di Kota Palangka Raya. “Mitra kerja Komisi B DPRD Palangka Raya itu diantaranya Dinas PUPR, DLH, Dinas ...

Raih Peringkat Empat MTQH, Pemko Harus Evaluasi

Raih Peringkat Empat MTQH, Pemko Harus Evaluasi

  PALANGKA RAYA – Musabaqah Tilawatil Quran dan Hadits (MTQH) ke XXXI Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah Tahun 2023 telah dilaksanakan. Hasilnya, Kotawaringin Barat (Kobar) menjadi juara umum. Sementara itubKota Palangka Raya tidak dapat mempertahankannya hanya di posisi peringkat empat. Menanggapi hasil tersebut, Anggota Komisi C DPRD Kota Palangka Raya, Susi Idawati ...

Beri Literasi Keuangan kepada Generasi Milenial

Beri Literasi Keuangan kepada Generasi Milenial

  PALANGKA RAYA – Banyaknya masyarakat Kota Palangka Raya terjerat pinjaman online (pinjol) membuat masyarakat semakin terpuruk dalam hal ekonomi. Guna mengurangi dampak negatif pinjol, maka Ketua Komisi A DPRD Kota Palangka Raya Subandi, mengusulkan agar Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memberikan pelatihan literasi keuangan kepada generasi milenial. “Dengan adanya ...

Pentingnya Perda Pendidikan Pancasila dan Kebangsaan

Pentingnya Perda Pendidikan Pancasila dan Kebangsaan

  PALANGKA RAYA – Pendidikan Pancasila dan bela negara merupakan hal yang wajib ditanamkan sejak dini. Karena nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila adalah suatu tatanan kehidupan yang wajib diterapkan dalam kehidupan sehari-hari di masyarakat. Ketua Bapemperda DPRD Kota Palangka Raya, Vina Panduwinata menyatakan betapa pentingnya kehadiran peraturan daerah atau Perda ...

 Sigit Karyawan Yunianto: Siswa Berprestasi Harus Diberikan Apresiasi yang Layak

Sigit Karyawan Yunianto: Siswa Berprestasi Harus Diberikan Apresiasi yang Layak

PALANGKA RAYA – Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Sigit Karyawan Yunianto mengatakan bahwa Siswa Berprestasi harus diberikan apreasiasi yang layak atas prestasinya sebagai bentuk pengharagaan dari instansi pendidikan maupun pemerintah setempat.   “Siswa yang sudah mencetak prestasi dengan kerja kerasnya tentu perlu kita berikan apresiasi baik itu berupa penghargaan, ...

<< First | < Prev | 1 | 2 | 3 | 4 | 5 | ... | 35 | Next > | Last >>
SERTIFIKAT
Smsi

Widget