Hamson Eiger Lamandau
Petinju Kalteng Eiger Lamandau Kembali Naik Ring 2 April
KUALA KURUN – Petinju kebanggaan Kalteng asal Kabupaten Gunung Mas, Hamson Eiger Lamandau, akan kembali bertanding melawan petinju Jack Timor Lamondy dalam kelas bantam super 55,3 Kg pada tanggal 2 April 2021.
Hamson Eiger Lamandau dan Jack Timor Lamondy akan memperebutkan sabuk Bantam Super 55,3Kg. Duel ini rencananya ditayangkan di stasiun tv nasional Trans TV.
Pemuda kelahiran Kabupaten Gunung Mas Hamson Lamandau Eiger sudah banyak meraih prestasi dalam pertandingannya.
Masyarakat Kabupaten Gunung Mas, Kalimantan Tengah, merasa bangga mempunyai petinju professional yang bisa mengharumkan nama Kabupaten Gunung Mas ,dan berharap dalam laga ini Hamson Eiger Lamandau ini bisa kembali meraih kemenangan. BI1
PRESTASI Eiger Lamandau:
Juara 1 nasional kelas 55,5 kg (2014)
Juara 2 nasional kelas 53,5 kg (2015)
Juara 3 nasional kelas 54,5 kg (2016)
Juara Asia KTI Kalbar 2016 kelas 57,2 kg.
Juara Asia Gubernur Kalbar kelas 53,5 kg (2017)
Kejuaraan dunia WBC Youtd di Jepang kelas 53,5 kg (2017)
Kejuaraan WBC Internasional di Australia kelas 53,5 kg (2018)
Juara Internasional UBO kelas 50,8 kg di Jakarta (2018)
Juara Internasional UBO 2X di Malang kelas 52,2 kg. (2018)
Wah, Artis Hana Hanifah dan Pengusaha A Sudah Sama-sama Bugil Saat Digerebek
Petinju Kalteng Eiger Lamandau Kembali Naik Ring 2 April
Nah, Bupati Kotim Supian Hadi Dipanggil KPK Sebagai Tersangka Kasus Tambang
Kisah Berto, Petani Muda dari Pendahara
Berhasil Juarai WBC, Eyger Lamandau Disambut Bak Pahlawan oleh Kapolda Kalteng
Pertengkaran di Ujung Malam Berakhir Kematian Tragis, Suami Gantung Diri Setelah Bunuh Istri
Minuman Tradisional Kalteng Baram dan Arak Akan Dilegalkan
Denda Rp250 Ribu Menanti Warga Kalteng yang Tak Pakai Masker, Pergub Sudah Terbit
Pasien COVID-19 Membeludak, Ruang Perawatan Penuh, Pemko Palangka Raya Cari Tempat Penampungan Baru
Jalan Provinsi Ruas Palangka Raya - Kurun Rusak, Ini Saran DPRD Gumas