Bawaslu Murung Raya Diperiksa Polisi Terkait Dugaan Korupsi Dana Pilgub

Bawaslu Murung Raya Diperiksa Polisi Terkait Dugaan Korupsi Dana Pilgub

PURUK CAHU - Kepala Kejaksaan Negeri Murung Raya, Suyanto mengatakan, pihaknya saat ini sedang melakukan penyelidikan terkait dugaan korupsi pada Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) kabupaten setempat. "Dugaan kasus korupsi ini terjadi pada tahun 2020 lalu, saat itu sedang dalam tahap pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Tengah," katanya saat ...

23 Pelanggar Prokes di Mura Terjaring Operasi Gakkum

23 Pelanggar Prokes di Mura Terjaring Operasi Gakkum

PURUK CAHU - Satgas Penanganan COVID-19 Kabupaten Murung Raya, Rabu (10/3/2021) malam, menggelar Operasi Penegakan Hukum (Gakkum) di tempat keramaian seperti angkringan, café dan rumah makan. Alhasil, operasi yang dipimpin Kepala Satpol PP Mura Iskandar ini, berhasil menjaring 23 pelanggar yang tidak mentaati protokol kesehatan (Prokes). Kepala Satpol PP Mura Iskandar menyebut, ...

GKE Puruk Cahu Gelar Sidang Tahunan II

GKE Puruk Cahu Gelar Sidang Tahunan II

PURUK CAHU - Majelis Resort GKE Puruk Cahu melaksanakan Sidang Tahunan II yang diikuti oleh Majelis Jemaat maupun calon Jemaat se-Resort GKE Puruk Cahu, Sabtu (13/2/2021), di gedung Gereja Hosana Puruk Cahu. Kegiatan diawali dengan pra sidang yang dilaksanakan di tempat yang sama sehari sebelumnya, diikuti oleh seluruh Majelis Resort GKE Puruk Cahu, membahas rancangan program kerja Majelis ...

Wabup Mura Serahkan Bantuan Korban Kebakaran di Tumbang Olong

Wabup Mura Serahkan Bantuan Korban Kebakaran di Tumbang Olong

PURUK CAHU -  Wakil Bupati Rejikinoor menyerahkan bantuan kepada korban kebakaran di Desa Tumbang Olong II, Kecamatan Uut Murung, yang terjadi baru-baru ini. Penyerahan bantuan dilakukan pada Senin (25/01/2021).  Camat Uut Murung, Milwan Admaja mengatakan, penyerahan bantuan dari BPBD dan Pramuka Peduli diserahkan langsung oleh Wakil Bupati Rejikinoor, yang dihadiri Camat dan ...

Pemkab Murung Raya Siap Kirim Lagi Bantuan ke Kalsel

Pemkab Murung Raya Siap Kirim Lagi Bantuan ke Kalsel

PURUK CAHU – Pemkab Murung Raya menunjukkan rasa prihatin atas bencana banjir di Kalsel. Bantuan dari Pemkab terus disalurkan untuk korban. Bupati Murung Raya (Mura) Perdie M Yoseph menyatakan, pihaknya siap mengirimkan bantuan susulan untuk penanganan banjir. Bupati juga menyebutkan masih memantau kondisi terkini banjir di Kalsel melalui Ketua tim Badan Pengendalian Bencanan ...

Kirim Bantuan ke Kalsel, Wabup Mura: Semoga Bermanfaat bagi Korban Banjir

Kirim Bantuan ke Kalsel, Wabup Mura: Semoga Bermanfaat bagi Korban Banjir

PURUK CAHU – Warga Puruk Cahu, Kabupaten Murung Raya, ikut memberikan sumbangan kepada warga  Kalimantan Selatan (Kalsel) yang sedang dilanda musibah banjir. Termasuk yang dilakukan  Yayasan Dhuafa As-Salam Puruk Cahu.  Di halaman mushola As-Salam komplek perkantoran Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Murung Raya (Mura), Minggu (17/1), sejumlah pemuda ...

Setubuhi 2 Siswi SMP di Kamar Hotel, 2 Pemuda Murung Raya Ditangkap Polisi

Setubuhi 2 Siswi SMP di Kamar Hotel, 2 Pemuda Murung Raya Ditangkap Polisi

PURUK CAHU – Jajaran Reskrim Polres Murung Raya berhasil mengungkap dua kasus persetubuhan terhadap anak bawah umur di Kabupaten Murung Raya (Mura). Pengungkapan kasus tersebut disampaikan langsung oleh Kapolres Murung Raya AKBP I Gede Putu Widyana, didampingi Kasat Reskrim AKP Ronny M. Nababan dalam Konferensi Pers di halaman Mapolres Murung Raya, Jumat (15/1/2021).  Dalam ...

Mantan Pejabat PDAM Murung Raya Ditangkap Polisi Terkait Dugaan Korupsi

Mantan Pejabat PDAM Murung Raya Ditangkap Polisi Terkait Dugaan Korupsi

PURUK CAHU – Mantan Kasubag Keuangan dan Akuntansi pada Bendahara di lingkup Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Murung Raya (Mura), berisial M, ditangkap unit Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Satreskrim Polres Murung Raya di Kota Palangka Raya. Tersangka sudah beberapa kali dipanggil, namun tidak menenuhi panggilan guna pemeriksaan atas kasus yang tengah membelitnya. Kapolres ...

Miliki 2 Paket Sabu, AS Diringkus di Depan Bengkel

Miliki 2 Paket Sabu, AS Diringkus di Depan Bengkel

PURUK CAHU – Satresnarkoba Polres Murung Raya (Mura) jajaran Polda Kalteng berhasil mengamankan seorang pria berinisial AS (20) yang diduga pengedar narkoba jenis sabu. Pelaku diringkus di Jalan A Yani RT 004 RW 003 Puruk Cahu, Kecamatan Murung, Kabupaten Murung Raya, Jumat (11/12/2020) malam.   Kapolres Mura AKBP I Gede Putu W melalui Kasatresnarkoba Iptu Bagus ...

Pelaku Penipuan Modus Lowongan Kerja PT BP Ditangkap

Pelaku Penipuan Modus Lowongan Kerja PT BP Ditangkap

PURUK CABU – Polsek Murung Polres Murung Raya (Mura) berhasil mengamankan seorang pria berinisial AJ (51), warga Desa Tumbang Jojang, Kecamatan Seribu Rian, Murung Raya. AJ, terduga pelaku penipuan bermodus menawarkan untuk mencari karyawan yang bekerja di perusahaan PT Borneo Prima (BP).   Saat dikonfirmasi pada Minggu (22/11/2020) siang, Kapolres Mura AKBP I Gede Putu ...

Terdampak COVID-19, Pegiat Industri Hiburan di Murung Raya Mengadu ke DPRD

Terdampak COVID-19, Pegiat Industri Hiburan di Murung Raya Mengadu ke DPRD

PURUK CAHU - Para pegiat industri hiburan di Kabupaten Murung Raya (Mura) mengeluhkan kondisi industri hiburan yang terdampak wabah COVID-19, selama beberapa bulan ini. Mereka pun menyampaikan kondisi itu ke DPRD Murung Raya, Senin (20/7/2020).  Kedatangan para pegiat industri hiburan di DPRD Mura, disambut Wakil Ketua II Rahmanto Muhidin dan Ketua Komisi I, Rumiadi. Pada kesempatan ...

<< First | < Prev | 1 | 2 | Next > | Last >>
iconk
Sekwan
SERTIFIKAT
efek

Widget