Vaksinasi di SMKN 1 Muara Teweh Suntik 400 Pelajar

Vaksinasi di SMKN 1 Muara Teweh Suntik 400 Pelajar

MUARA TEWEH- Kegiatan vaksinasi di SMKN-1 Muara Teweh, Sabtu (18/9/2021), berhasil menyuntik 400 orang pelahar SMA sederajat di Kabupaten Barito Utara (Barut). Kegiatan tersebut langsung dipantau Gubernur Kalteng H Sugianto Sabran dan Bupati Barut H Nadalsyah bersama Wakil Bupati Sugianto Panala Putra, Sekretaris Daerah,  Jainal Abidin, dan kepala perangkat daerah. Dalam kesempatan ...

Gaji Tenaga Kesehatan Ditunggak, DPRD Barut Panggil Dinkes

Gaji Tenaga Kesehatan Ditunggak, DPRD Barut Panggil Dinkes

MUARA TEWEH- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Barito Utara (Barut) menggelar rapat dengar pendapat (RDP) dengan Dinas Kesehatan (Dinkes) dan Rumah sakit umum daerah (RSUD) Muara Teweh, terkait masalah honor/gaji tenaga kesehatan (nakes) yang belum terbayarkan. Rapat yang dipimpin Wakil Ketua II DPRD Barut Sastra Jaya dan dihadiri oleh beberapa  anggota dewan lainnya dan ...

Potensi Sawah di Desa Trinsing Belum Dikelola Maksimal

Potensi Sawah di Desa Trinsing Belum Dikelola Maksimal

MUARA TEWEH- Kepala Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Barito Utara Syahmiludin meninjau progress pekerjaan optimasi lahan rawa di Desa Trinsing, Kecamatan Teweh Selatan. Kegiatan pekerjaan optimasi lahan rawa ini bersumber dari DAK-2021 Kementan RI.  “Potensi lahan sawah di lokasi Desa Trinsing tersebut dengan luas  600 hektare, namun hingga saat ini ...

Simpan Sabu di Tempat Bedak, Bella Diringkus Polisi

Simpan Sabu di Tempat Bedak, Bella Diringkus Polisi

MUARA TEWEH - Kepolisian Resor Barito Utara menangkap seorang perempuan yakni Rb alias Bella (32), warga Jalan Jenderal Sudirman atau kawan Bandara Lama RT 33A Muara Teweh yang memiliki narkotika jenis sabu-sabu seberat 8,48 gram bruto.  "Pelaku sudah kami amankan beserta barang bukti," kata Kapolres Barito Utara AKBP Dodo Hendro Kusuma melalui Kasat Narkoba  AKP ...

3 Pejabat Calon Sekda Barut Mulai Ikuti Seleksi Assessment

3 Pejabat Calon Sekda Barut Mulai Ikuti Seleksi Assessment

MUARA TEWEH – Panitia seleksi  Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP) Sekretaris Daerah Kabupaten Barito Utara  mulai melakukan pemeriksaan berkas ketiga calon yang sudah mendaftar. Tahapan selanjutnya adalah mengikuti uji kompetensi (Assesment) yang dilaksanakan di Gedung UMP Kota Palangka Raya, Senin (30/8/2021). Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan ...

3 Pejabat Daftar Seleksi Calon Sekda Barito Utara

3 Pejabat Daftar Seleksi Calon Sekda Barito Utara

MUARA TEWEH- Pengumuman seleksi terbuka pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP) Sekretaris Daerah Kabupaten Barito Utara resmi ditutup, Jumat (27/8/2021) Pukul 00.00 WIB. Dalam waktu lima hari dibukanya pendaftaran, ada tiga nama yang masuk dalam bursa pencalonan Sekretaris Daerah (Sekda) Barut. Ketiga nama tersebut, Kepala BappedaLitbang Muhlis, Plh Sekda yang juga Asisten Sekda ...

DPRD Barito Utara Ingatkan Perusahaan Jangan Abaikan Hak Warga

DPRD Barito Utara Ingatkan Perusahaan Jangan Abaikan Hak Warga

MUARA TEWEH – Anggota DPRD Barito Utara, Henny Rosgiaty Rusli, mengimbau kepada masyarakat bisa segera melaporkan jika terjadi sengketa dengan perusahaan.  Karena selama ini masyarakat hanya datang ke DPRD bila masalah yang dihadapi tidak bisa diselesaikan. Namun bila masalah itu selesai, malah tidak ada kabarnya, sehingga pihak Dewan bingung.   “Seharusnya ...

Kegiatan TMMD ke 111 Kodim 1013/Mtw Membantu Masyarakat Mempermudah Akses Jalan

Kegiatan TMMD ke 111 Kodim 1013/Mtw Membantu Masyarakat Mempermudah Akses Jalan

BARITO UTARA - Salah satu bentuk kepedulian TNI Angkatan Darat, ialah turut serta dalam percepatan, dan pelaksanaan pembangunan daerah, khususnya percepatan perkembangan daerah pedesaan. Hal itu dilakukan untuk meningkatkan perekonomian, dan kesejahteraan masyarakat. TNI AD melalui Kodim 1013/Mtw bekerja sama dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Barito Utara (Barut), pada tanggal 15 Juni 2021 ...

Petani Binaan Bupati Barut Tanam Padi Organik

Petani Binaan Bupati Barut Tanam Padi Organik

MUARA TEWEH - Kelompok Tani Mitra Laba binaan Bupati Barito Utara di Desa Paring Lahung, Kecamatan Montallat, melaksanakan tanam perdana padi sawah organik varietas Inpari 30 pada  Musim Tanam April - September (Asep) 2021.  Tanam perdana padi sawah MT Asep dilakukan Wakil Bupati Barito Utara Sugianto Panala Putra, Ketua PKK setempat Hj Sri Hidayati Nadalsyah dan pejabat ...

Astaga! Nenek yang Tewas di Kebun Karet di Barut Ternyata Dibunuh 2 Cucunya

Astaga! Nenek yang Tewas di Kebun Karet di Barut Ternyata Dibunuh 2 Cucunya

MUARA TEWEH – Hj Kamariah (60), perempuan yang ditemukan sudah meninggal di kebun karet Sosial RT V Jalan Trinsing, Kecamatan Teweh Baru, Rabu (9/6) pukul 16.00 WIB, ternyata dibunuh oleh cucunya sendiri. Pelakunya kakak beradik, Hajeryanor alias Jery (32) dan Reviyani alias Revi (24), warga Jalan Inpres RT 03 Kelurahan Jingah, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara, ...

Dinas PUPR Barut Bantu Perbaikan Jembatan Sei Pandran

Dinas PUPR Barut Bantu Perbaikan Jembatan Sei Pandran

MUARA TEWEH -  Pembangunan infrastruktur di kota Muara Teweh, Kabupaten Barito Utara (Barut),  terus digenjot Pemkab melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan ruang (DPUPR).  Diantaranya melakukan perbaikan inftastruktur jembatan Sei Pandran di wilayah Kecamatan Teweh Selatan. Hal ini untuk perkembangan disektor ekonomi masyarakat pedalaman wilayah Kabupaten Barito ...

Bupati Barito Utara: WTP Ke-7 Berkat Solidnya Kerjasama Tim

Bupati Barito Utara: WTP Ke-7 Berkat Solidnya Kerjasama Tim

MUARA TEWEH - Bupati Barito Utara H Nadalsyah atas nama Pemerintah Kabupaten Barito Utara mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah bekerja keras dalam pemeriksaan, sehingga mendapatkan hasil Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Barito Utara oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Kalimantan ...

Barito Utara Raih WTP Ketujuh Kalinya Berturut-turut

Barito Utara Raih WTP Ketujuh Kalinya Berturut-turut

MUARA TEWEH - Kabupaten Barito Utara kembali meraih predikat Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) untuk yang ketujuh kalinya berturut-turut, atas Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Barito Utara Tahun Anggaran 2020.  Penyerahan hasil LHP LKPD diserahkan secara langsung oleh Kepala BPK RI Perwakilan Provinsi Kalteng kepada Bupati Barito ...

Bupati Barut Bersama Kadis PUPR Tinjau Pabrik Baja di Jawa Barat

Bupati Barut Bersama Kadis PUPR Tinjau Pabrik Baja di Jawa Barat

MUARA TEWEH -  Dalam rangka pelaksanaan pembangunan infrastruktur yang ada di Kabupaten Barito Utara, Bupati Barito Utara, H. Nadalsyah didampingi Kepala Dinas PPUR dan Kabid Bina Marga melakukan kunjungan ke pabrik baja yang ada di Jawa Barat.  Kunjungan dilaksanakan ke PT. Indo Trans Konstruksi yang merupakan perusahaan nasional yang berkiprah dalam industri jasa konstruksi ...

DAS Kapuas dan Barito Meluap, Banjir Rendam Ratusan Rumah

DAS Kapuas dan Barito Meluap, Banjir Rendam Ratusan Rumah

KUALA KAPUAS – Hujan deras di Kalteng beberapa hari terakhir, memicu debit air Sungai Kapuas dan Sungai Barito meluap. Akibatnya, banjir merendam ribuan rumah di tepi dua DAS  tersebut.  Data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kapuas menyebutkan, ada sekitar 13 desa di wilayah 6 kecamatan bagian hulu yang mengalami banjir.   "Kami ...

Polda Amankan Pelangsir Bio Solar Subsidi di SPBU Muara Teweh

Polda Amankan Pelangsir Bio Solar Subsidi di SPBU Muara Teweh

PALANGKA RAYA - Satu terduga pelaku pelangsir BBM (Bahan Bakar Minyak) jenis bio solar bersubsidi diamankan Ditreskrimsus Polda Kalteng di SPBU Jalan Pramuka Kelurahan Lanjas, Kecamatan Teweh Tengah, Kabupaten Barito Utara, Selasa (4/5/2021) lalu. Pelaku MD (40), warga Jalan Penreh Kelurahan Lanjas, diamankan saat mengisi BBM jenis bio solar bersubsidi ke dalam enam buah jerigen kapasitas 35 ...

Bupati Barut Nyatakan Akun Facebook Ini Palsu

Bupati Barut Nyatakan Akun Facebook Ini Palsu

MUARA TEWEH – Bupati Barito Utara H Nadalsyah  merespons munculnya akun media sosial (Sosmed) Facebook yang mengatasnamakan dengan nama HNadalsyah Barito, dengan foto sampul tertulis "AKU JAGA KAMU, KAMU JAGA AKU WAJIB MASKER".  Foto propil akun Sosmed Facebook Tertera jelas dengan Foto Asli H Nadalsyah, Pekerjaan Bupati, tinggal di Muara Teweh ...

Wakil Presiden Resmikan Bandara H Muhammad Sidik Muara Teweh

Wakil Presiden Resmikan Bandara H Muhammad Sidik Muara Teweh

MUARA TEWEH - Guna menunjang sarana prasaran dalam dunia transportasi, Wakil Presiden RI KH Ma'ruf Amin meresmikan Bandara H Muhammad Sidik Muara Teweh yang terletak di Kabupaten Barito Utara, Provinsi Kalteng, Selasa (30/03/2021) pukul 10.00 WIB. Dalam peresmian bandara kali ini Wakil Presiden RI juga didampingi Gubernur Kalteng H. Sugianto Sabran, Pangdam XII Tanjung Pura Mayjen TNI Nur Rahmad ...

Pecahkan Kaca Mobil, Maling Bawa Kabur Rp2 Juta di Depan BRI Muara Teweh

Pecahkan Kaca Mobil, Maling Bawa Kabur Rp2 Juta di Depan BRI Muara Teweh

MUARA TEWEH - Nasib apel dialami Asri (38), warga Kelurahan Jingah, Muara Teweh, Barito Utara. Ia kehilangan uang Rp 2 juta yang disimpan di dalam mobilnya.  Kejadian pencurian itu berlangsung Jalan Tumenggung Suropati, persis depan BRI Cabang Muara Teweh, Kamis (18/3/2021) pagi. Asri yang baru mengambil uang Rp2 juta dari Bank Mandiri, menyimpan uang itu di dalam kantong plastik hitam ...

Toyota Innova Adu Kuat dengan Honda Brio di Jalan Teweh – Kandui

Toyota Innova Adu Kuat dengan Honda Brio di Jalan Teweh – Kandui

MUARA TEWEH –  Sebuah kecelakaan lalu lintas melibatkan mobil Toyota Innova dengan Honda Brio di Jalan Negara Muara Teweh-Kandui Km 26, Desa Hajak, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara, Kamis (04/3) pagi. Dilaporkan dua orang patah kaki, sementara beberapa orang luka ringan.   Kasat Lantas Polres Barito Utara AKP Reni Arafah mengatakan, penyebab laka ...

<< First | < Prev | 1 | 2 | 3 | 4 | Next > | Last >>
SERTIFIKAT
Smsi

Widget