Bupati Katingan Sakariyas
Bupati Katingan Pastikan Tidak Ada Open House Natal 2020
KASONGAN - Tidak seperti tahun-tahun sebelumnya, untuk perayaan Natal 25 Desember tahun 2020, Bupati Katingan Sakariyas tidak akan mengelar open house, akibat pandemi COVID-19 dan Kabupaten Katingan sampai saat ini masih masuk zona merah.
"Mohon maaf untuk tahun ini saya dan keluarga tidak mengelar open house (perayaan Natal)," kata Sakariyas, Senin (23/11/2020). Tidak digelarnya open house Natal, karena situasi di Kabupaten Katingan masih masuk zona merah. Sakariyas khawatir kalau nanti digelar open house, bakal banyak didatangi warga,sementara saat ini kasus pandemi COVID-19 khususnya di Kabupaten Katingan masih meningkat.
Menurut Sakariyas, kalau digelar open house siapa pun Dia, warga yang datang tidak bisa dibatasi.
"Untuk itu sekali lagi saya meminta maaf kepada masyarakat Katingan kalau Tahun ini terpaksa tidak bisa mengelar open house hari Natal Tanggal 25 Desember mendatang," ungkapnya. Kt1
Wah, Artis Hana Hanifah dan Pengusaha A Sudah Sama-sama Bugil Saat Digerebek
Petinju Kalteng Eiger Lamandau Kembali Naik Ring 2 April
Nah, Bupati Kotim Supian Hadi Dipanggil KPK Sebagai Tersangka Kasus Tambang
Kisah Berto, Petani Muda dari Pendahara
Berhasil Juarai WBC, Eyger Lamandau Disambut Bak Pahlawan oleh Kapolda Kalteng
Denda Rp250 Ribu Menanti Warga Kalteng yang Tak Pakai Masker, Pergub Sudah Terbit
Pertengkaran di Ujung Malam Berakhir Kematian Tragis, Suami Gantung Diri Setelah Bunuh Istri
Pasien COVID-19 Membeludak, Ruang Perawatan Penuh, Pemko Palangka Raya Cari Tempat Penampungan Baru
Minuman Tradisional Kalteng Baram dan Arak Akan Dilegalkan
Jalan Provinsi Ruas Palangka Raya - Kurun Rusak, Ini Saran DPRD Gumas