
MENINGKAT - Suasana saat sejumlah remaja mengikuti vaksin pada salah satu tempat di Kota Palangka Raya, beberapa waktu lalu.
Vaksinasi Remaja Kalteng Baru 6,46 Persen
PALANGKA RAYA – Menurut data Tim Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kalimantan Tengah menunjukan bahwa vaksinasi dosis pertama untuk remaja naik sebesar 18.313 orang atau 6,46 persen atau bertambah 112 orang dibandingkan data hari sebelumnya.
“Capaian untuk vaksin remaja dosis pertama sebesar 6,46 persen,” sebut Ketua Satgas Sugianto Sabran melalui Kepala Bagian Kehumasan Satgas Agus Siswadi dalam data rilisnya, Minggu, (10/11/2021).
Apabila dijumlahkan maka dari tiap daerah adalah Kabupaten Murung Raya vaksinasi 10,83 persen, Kabupaten Kotawaringin Barat vaksinasi 5,24 persen, Kabupaten Katingan vaksinasi 8,63 persen.
Lalu Kabupaten Lamandau vaksinasi 8,56 persen, Kota Palangka Raya vaksinasi 11,03 persen, Kabupaten Sukamara vaksinasi 3,72 persen, Kabupaten Kapuas vaksinasi 9,75 persen.
Kemudian Kabupaten Kotawaringin Timur vaksinasi 2,39 persen, Kabupaten Barito Utara vaksinasi 2,55 persen, Kabupaten Gunung Mas vaksinasi 5,13 persen, Kabupaten Pulang Pisau vaksinasi 8,58 persen.
Kelompok terakhir ada Kabupaten Seruyan vaksinasi 6,89 persen, Kabupaten Barito Timur vaksinasi 2,99 persen, Kabupaten Barito Selatan vaksinasi 1,72 persen.KT1
Wah, Artis Hana Hanifah dan Pengusaha A Sudah Sama-sama Bugil Saat Digerebek
Petinju Kalteng Eiger Lamandau Kembali Naik Ring 2 April
Nah, Bupati Kotim Supian Hadi Dipanggil KPK Sebagai Tersangka Kasus Tambang
Kisah Berto, Petani Muda dari Pendahara
Berhasil Juarai WBC, Eyger Lamandau Disambut Bak Pahlawan oleh Kapolda Kalteng
Denda Rp250 Ribu Menanti Warga Kalteng yang Tak Pakai Masker, Pergub Sudah Terbit
Pertengkaran di Ujung Malam Berakhir Kematian Tragis, Suami Gantung Diri Setelah Bunuh Istri
Pasien COVID-19 Membeludak, Ruang Perawatan Penuh, Pemko Palangka Raya Cari Tempat Penampungan Baru
Minuman Tradisional Kalteng Baram dan Arak Akan Dilegalkan
Jalan Provinsi Ruas Palangka Raya - Kurun Rusak, Ini Saran DPRD Gumas