Peringati Harjad ke-66 Provinsi Kalteng, Pemprov. Kalteng Laksanakan Upacara Ziarah dan Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan

Peringati Harjad ke-66 Provinsi Kalteng, Pemprov. Kalteng Laksanakan Upacara Ziarah dan Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan

  PALANGKA RAYA – Dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-66 Provinsi Kalteng Tahun 2023, Pemprov. Kalteng melaksanakan Upacara Ziarah dan Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan Sanaman Lampang, Palangka Raya, Kamis (11/5/2023). Upacara ziarah yang dipimpin oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng H. Nuryakin ini, diawali dengan memberikan penghormatan kepada arwah pahlawan, ...

Wagub Kalteng Edy Pratowo Harapkan Raperda yang Belum Ditetapkan Dapat Dirampungkan

Wagub Kalteng Edy Pratowo Harapkan Raperda yang Belum Ditetapkan Dapat Dirampungkan

  PALANGKA RAYA - Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Wagub Kalteng) H. Edy Pratowo menghadiri secara langsung Rapat Paripurna (Rapur) ke-9 Penutupan Masa Persidangan I Tahun Sidang 2023 dan sekaligus Rapat Paripurna ke-1 Pembukaan Masa Persidangan lI Tahun Sidang 2023 DPRD Prov. Kalteng, bertempat di ruang Rapat Paripurna DPRD Prov. Kalteng, Rabu (10/5/2023). Rapur dipimpin oleh Wakil ...

Pemprov Kalteng Gelar Seleksi Paskibraka Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah dan Nasional Tahun 2023

Pemprov Kalteng Gelar Seleksi Paskibraka Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah dan Nasional Tahun 2023

  PALANGKA RAYA – Dalam rangka mempersiapkan calon anggota Paskibraka, Pemerintah Prov. Kalteng menggelar Seleksi Paskibraka Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah dan Nasional Tahun 2023 yang dibuka oleh Staf Ahli Gubernur (SAG) bidang Kemasyarakatan Sumber Daya Manusia (KSDM), bertempat di Aula Eka Hapakat Kantor Gubernur Kalteng, Selasa (9/5/2023) sore. Gubernur Kalteng dalam ...

Pemprov Kalteng Komitmen Terus Tingkatkan dan Perbaiki Kinerja Capaian Monitoring Center For Prevention dan Nilai Survei Penilaian Integritas

Pemprov Kalteng Komitmen Terus Tingkatkan dan Perbaiki Kinerja Capaian Monitoring Center For Prevention dan Nilai Survei Penilaian Integritas

  PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo menyampaikan Pemprov Kalteng berkomitmen untuk terus meningkatkan dan memperbaiki kinerja capaian Monitoring Center For Prevention (MCP) dan nilai Survei Penilaian Integritas (SPI), agar ke depan semakin lebih baik lagi dibandingkan capaian pada tahun-tahun sebelumnya, sebagai bagian dari upaya bersama ...

Tinjau Progres Pemugaran Bundaran Besar dan Bundaran Mahir Mahar, Wagub Edy Pratowo Tekankan Kualitas dan Estetika

Tinjau Progres Pemugaran Bundaran Besar dan Bundaran Mahir Mahar, Wagub Edy Pratowo Tekankan Kualitas dan Estetika

  PALANGKA RAYA - Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo meninjau pembangunan/renovasi Bundaran Besar dan Tugu Mahir Mahar yang ada di perempatan Jalan RTA Milono dan Mahir Mahar Palangka Raya, Jumat (5/5/2023) pagi. Mulai tahun 2022 lalu, Pemprov Kalteng telah melakukan renovasi Bundaran Besar dan Tugu Simpang Mahir Mahar Kota Palangka Raya. Peletakan batu pertama ...

Berhasil Implementasikan BerAKHLAK Menjadi Budaya Kerja ASN, Pemprov. Kalteng Raih Juara 1 Nasional

Berhasil Implementasikan BerAKHLAK Menjadi Budaya Kerja ASN, Pemprov. Kalteng Raih Juara 1 Nasional

  JAKARTA - Satu lagi prestasi gemilang yang diraih Pemprov. Kalteng di awal tahun 2023 ini, yakni meraih penghargaan BerAKHLAK sebagai juara 1 tingkat nasional dengan indeks implementasi "Harmonis" kategori Pemerintah Daerah Provinsi berdasarkan Survei BerAKHLAK tahun 2022 yang dilaksanakan secara serentak pada Kementerian / Lembaga, Pemerintah Provinsi dan Pemerintah ...

Wakil Gubernur Edy Pratowo Pimpin Upacara Bendera Peringatan Hardiknas Tahun 2023 di Lingkungan Pemprov Kalteng

Wakil Gubernur Edy Pratowo Pimpin Upacara Bendera Peringatan Hardiknas Tahun 2023 di Lingkungan Pemprov Kalteng

  PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo pimpin Upacara Bendera Peringatan Hari pendidikan Nasional Tahun 2023, bertempat di Halaman Kantor Dinas Pendidikan Prov. Kalteng, Selasa (2/5/2023). Hari Pendidikan Nasional atau Hardiknas diperingati setiap tahun yang bertepatan dengan hari lahir Bapak Pendidikan Indonesia Ki Hajar Dewantara. Tema ...

Wagub Edy Pratowo Pimpin Apel Besar Lingkup Pemprov Kalteng dan Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXVII

Wagub Edy Pratowo Pimpin Apel Besar Lingkup Pemprov Kalteng dan Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXVII

  PALANGKA RAYA - Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo pimpin Apel Besar Lingkup Pemprov Kalteng, bertempat di Halaman Kantor Gubernur Kalteng, Rabu (26/4/2023). Kegiatan ini sekaligus dirangkai dengan Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXVII Tahun 2023 bertema “Otonomi Daerah Maju, Indonesia Unggul”. Wagub H. Edy Pratowo saat membacakan ...

Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Telabang 2023, Gubernur Kalteng Sugianto Sabran Lakukan Pemeriksaan Pasukan

Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Telabang 2023, Gubernur Kalteng Sugianto Sabran Lakukan Pemeriksaan Pasukan

  PALANGKA RAYA – Gubernur Kalimantan Tengah Sugianto Sabran menghadiri secara langsung Apel Pasukan Operasi Ketupat Telabang 2023, yang dipusatkan di Halaman Mapolda Kalteng Palangka Raya, Senin (17/4/2023) sore. Gubernur Kalteng Sugianto Sabran didampingi oleh Kapolda Kalteng Nanang Avianto dan Danrem 102/PJG Bayu Permana saat mencek kesiapan personel pengamanan pasukan ...

Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi, Wagub Edy Pratowo : Menjelang Lebaran, Pemerintah Bersama Satgas Pangan dan TPID Tetap Gencarkan Pasar Penyeimbang

Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi, Wagub Edy Pratowo : Menjelang Lebaran, Pemerintah Bersama Satgas Pangan dan TPID Tetap Gencarkan Pasar Penyeimbang

  PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H. Edy Pratowo hadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi bersama Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian secara virtual dari Aula Jayang Tingang Kantor Gubernur Kalteng, Senin (17/4/2023). Tito menyampaikan inflasi Indonesia saat ini berada di urutan 46 dari 186 negara dengan inflasi terendah yakni 4,97 persen ...

Tindak Lanjut Instruksi Presiden, Gubernur Kalteng Sugianto Sabran Instruksikan Pejabat di Kalteng Tidak Menggelar Open House

Tindak Lanjut Instruksi Presiden, Gubernur Kalteng Sugianto Sabran Instruksikan Pejabat di Kalteng Tidak Menggelar Open House

  SAMPIT - Menindaklanjuti arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk tidak menggelar open house Lebaran 2023 bagi pejabat, Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran instruksikan para pejabat dan pegawai di lingkup Pemprov Kalteng untuk tidak menggelar open hause tahun ini. “Sesuai Instruksi Presiden, agar seluruh pejabat dan aparatur negara lingkup Pemprov ...

Gubernur Sugianto Sabran Gratiskan Pasar Penyeimbang di Hanau Seruyan

Gubernur Sugianto Sabran Gratiskan Pasar Penyeimbang di Hanau Seruyan

  KUALA PEMBUANG - Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran didampingi Ketua TP-PKK Prov. Kalteng Ivo Sugianto Sabran melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Kabupaten Seruyan, Jumat (14/4/2023). Kunjungan Gubernur bersama Ketua TP-PKK dan jajaran dari Pemprov Kalteng kali ini dalam rangka meninjau langsung Pasar Penyeimbang yang diselenggarakan Pemprov Kalteng di Kantor ...

Peringati Hari Otonomi Daerah ke XXVII, Pemprov. Kalteng Laksanakan Bhakti Sosial Pembersihan Tempat Ibadah

Peringati Hari Otonomi Daerah ke XXVII, Pemprov. Kalteng Laksanakan Bhakti Sosial Pembersihan Tempat Ibadah

  PALANGKA RAYA – Dalam rangka memperingati Hari Otonomi Daerah ke XXVII tahun 2023, Pemprov. Kalteng melaksanakan kegiatan bhakti sosial pembersihan tempat ibadah, Jumat (14/4/2023). Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng H. Nuryakin saat melepas kegiatan tersebut di Halaman Kantor Gubernur Kalteng mengatakan bahwa tujuan diselenggarakannya Otonomi Daerah melalui ...

Jelang Idulfitri, Pemprov Kalteng Gencar Gelar Pasar Penyeimbang, Hari Ini di Kobar

Jelang Idulfitri, Pemprov Kalteng Gencar Gelar Pasar Penyeimbang, Hari Ini di Kobar

  PANGKALAN BUN - Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov. Kalteng) fokus kendalikan inflasi daerah. Penyelenggaraan pasar penyeimbang yang rutin dilaksanakan setiap minggu merupakan upaya untuk meningkatkan daya beli masyarakat dan menekan laju inflasi, terlebih menjelang Hari Raya Idulfitri 1444 H. Ketua Tim Penggerak dan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Prov. ...

Ketua TP-PKK Kalteng Buka Pasar Penyeimbang di Kabupaten Kotawaringin Barat

Ketua TP-PKK Kalteng Buka Pasar Penyeimbang di Kabupaten Kotawaringin Barat

  PANGKALAN BUN - Ketua Tim Penggerak dan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) Ivo Sugianto Sabran bersama jajaran dari Pemprov Kalteng meninjau sekaligus membuka secara resmi pasar penyeimbang yang digelar di Masjid Nurul Syajaroh, Pasar Korindo, Keluarahan Mendawai, Kabupaten Kotawaringin Barat, Kamis (13/4/2023). Mengawali ...

Buka Rapat TEPRA Triwulan I, Wagub Tekankan Keseriusan Perangkat Daerah Dalam Penyerapan Anggaran

Buka Rapat TEPRA Triwulan I, Wagub Tekankan Keseriusan Perangkat Daerah Dalam Penyerapan Anggaran

  PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H. Edy Pratowo buka Rapat Tim Evaluasi dan Pengawasan Realisasi Anggaran (TEPRA) Triwulan I Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Kalteng Tahun 2023, bertempat di Aula Eka Hapakat Kantor Gubernur Kalteng, Rabu (12/4/2023). Wagub mengatakan rapat ini merupakan forum strategis untuk memperkuat koordinasi, sinergi, dan harmonisasi dalam ...

Tuntas Tahun 2023, Pemprov Kalteng Gelar Rapat Koordinasi Percepatan Pembangunan Shrimp Estate

Tuntas Tahun 2023, Pemprov Kalteng Gelar Rapat Koordinasi Percepatan Pembangunan Shrimp Estate

  PALANGKA RAYA – Dalam rangka percepatan pelaksanaan pekerjaan pembangunan insfrastruktur Tambak Udang/Shrimp Estate di Desa Sei Raja Kecamatan Jelai Kabupaten Sukamara, Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah menggelar Rapat Koordinasi Percepatan Pembangunan Kawasan Tambak Udang/Shrimp Estate  dipimpin oleh Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan (Ekobang) ...

Pemprov. Kalteng Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi Bersama Mendagri

Pemprov. Kalteng Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi Bersama Mendagri

  PALANGKA RAYA – Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng H. Nuryakin hadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi bersama Mendagri Tito Karnavian secara virtual dari Aula Jayang Tingang Kantor Gubernur Kalteng, Senin (10/4/2023). Dalam arahannya Tito mengatakan Badan Pusat Statistik (BPS) merilis inflasi di bulan Maret 2023 yakni 4,97 persen (y-o-y), mengalami ...

Ketua TPID Kalteng Sidak Pasar Pelita Puruk Cahu

Ketua TPID Kalteng Sidak Pasar Pelita Puruk Cahu

  PURUK CAHU - Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah selaku Ketua Tim Pengendali Inflasi Daerah lakukan inspeksi mendadak (Sidak) di Pasar Pelita dan distributor bahan pokok di Puruk Cahu, Kabupaten Murung Raya, Jumat ( 24/3/2023). Sidak tersebut dilakukan dalam rangka pemantauan harga dan ketersediaan bahan pokok khususnya beras pada saat bulan suci Ramadan 1444 H, dan jelang ...

Gubernur Sugianto Sabran Antar Langsung Keberangkatan Menteri ATR/BPN

Gubernur Sugianto Sabran Antar Langsung Keberangkatan Menteri ATR/BPN

  PALANGKA RAYA - Gubernur Kalteng H. Sugianto Sabran mengantar langsung keberangkatan Menteri ATR/BPN Hadi Tjahjanto, di Terminal Keberangkatan Umum Bandara Tjilik Riwut Palangka Raya, Jumat (24/3/2023). Dengan didampingi Unsur Forkopimda serta Kepala Instansi Vertikal Prov. Kalteng terkait, orang nomor satu di Kalteng ini berkesempatan untuk berbincang dengan Menteri ATR/BPN sebelum ...

<< First | < Prev | ... 6 | 7 | 8 | 9 | 10 | ... | 43 | Next > | Last >>
SERTIFIKAT
Smsi

Widget