Wagub Pimpin Apel Hari Santri Kalteng Tahun 2023

Wagub Pimpin Apel Hari Santri Kalteng Tahun 2023

PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H. Edy Pratowo pimpin Apel Hari Santri Tingkat Provinsi Kalteng Tahun 2023, yang dilaksanakan di Lapangan Utama Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palangka Raya, Minggu (22/10/2023). Saat membacakan amanat Menteri Agama, Wagub mengatakan Presiden Joko Widodo melalui Keputusan Presiden Nomor 22 Tahun 2015 telah menetapkan tanggal 22 Oktober ...

Wagub Hadiri RUPS Luar Biasa PT. Bank Kalteng 2023

Wagub Hadiri RUPS Luar Biasa PT. Bank Kalteng 2023

PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng Edy Pratowo menghadiri Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Luar Biasa Tahun 2023 PT. Bank Kalteng, bertempat di Ruang Seruyan 3 M-Bahalap Hotel, Palangka Raya, Kamis (19/10/2023). Gubernur Kalteng dalam sambutannya yang dibacakan oleh Wagub Edy Pratowo menyampaikan, atas nama Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mengucapkan terima kasih dan ...

Sekda Kalteng Hadiri Forum Infrastruktur Wilayah Kalimantan

Sekda Kalteng Hadiri Forum Infrastruktur Wilayah Kalimantan

PALANGKA RAYA – Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng H. Nuryakin mewakili Gubernur Kalteng hadiri kegiatan Forum Infrastruktur Wilayah (FIW) Kalimantan, yang diselenggarakan di M Bahalap Hotel Palangka Raya, Kamis (19/10/2023). Kegiatan yang dibuka oleh Deputi Bidang Sarana dan Prasarana Kementerian PPN/Bappenas Ervan Maksum tersebut dilaksanakan secara hybrid, yakni daring dan ...

Kadis Kominfosantik Kalteng Usung Proyek Perubahan Integrasi Data Sektoral dengan Satu Data Indonesia

Kadis Kominfosantik Kalteng Usung Proyek Perubahan Integrasi Data Sektoral dengan Satu Data Indonesia

PALANGKA RAYA- Dalam rangka percepatan implementasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE), Kepala Dinas Kominfo, Persandian dan Statistik Provinsi Kalimantan Tengah Agus Siswadi usung Proyek Perubahan (PROPER) "Strategi Implementasi Integrasi Satu Data Kalimantan Tengah dengan Satu Data Indonesia (SDI)" pada Pelatihan Kepemimpinan Nasional (PKN) Tingkat II Angkatan XXXIV tahun ...

Seleksi Calon Anggota KI Provinsi Kalteng Masuk Tahapan Psikotest dan Dinamika Kelompok

Seleksi Calon Anggota KI Provinsi Kalteng Masuk Tahapan Psikotest dan Dinamika Kelompok

PALANGKA RAYA - Tahapan seleksi calon Anggota Komisi Informasi (KI) Kalimantan Tengah (Kalteng) periode 2024 – 2027 saat ini memasuki Tahapan Psikotest dan Dinamika Kelompok yang berlangsung di Aula Kanderang Tingang Diskominfosantik Prov. Kalteng, Rabu (18/10/2023). Kepala Diskominfosantik Prov. Kalteng Agus Siswadi selaku Penanggung Jawab Panitia Seleksi Calon Anggota KI Prov. ...

Kadiskominfosantik Agus Siswadi Tekankan Pemanfaatan Ruang Digital

Kadiskominfosantik Agus Siswadi Tekankan Pemanfaatan Ruang Digital

PALANGKA RAYA - Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfosantik) Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) didaulat menjadi juri seleksi dan wawancara Komunitas Informasi Masyarakat (KIM) tingkat Prov. Kalteng. Seleksi KIM berlangsung secara zoom meeting dari ruang kerja masing-masing, Selasa (19/9). Dalam rangka keikutsertaan Diskominfosantik Prov. Kalteng pada ...

Pemprov Kalteng Gandeng Ormas Wujudkan Pemilu Aman dan Damai

Pemprov Kalteng Gandeng Ormas Wujudkan Pemilu Aman dan Damai

PALANGKA RAYA – Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng H. Nuryakin mewakili Gubernur buka kegiatan Dialog Pembinaan dan Peningkatan Peran Serta Keterlibatan Ormas Sebagai Mitra Pemerintah Dalam Menyukseskan Pemilu 2024 di Aula Eka Hapakat Kantor Gubernur Kalteng, Selasa (19/9). Kegiatan ini mengusung tema “Peran Ormas Dalam Meningkatkan Partisipasi Politik ...

Wagub Tinjau Komplek Mendawai Kota Palangka Raya

Wagub Tinjau Komplek Mendawai Kota Palangka Raya

PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng Edy Pratowo meninjau secara langsung pemukiman warga pasca terjadinya kebakaran pada hari Selasa, 12 September 2023 yang lalu di Jalan Mendawai, Kota Palangka Raya, Kamis (14/9). Wagub Kalteng Edy Pratowo saat melakukan peninjauan pasca kebakaran yang terjadi di kawasan pemukiman padat penduduk ini, menyampaikan ...

Pemprov Kalteng Gelar Rakor P4GN-PN

Pemprov Kalteng Gelar Rakor P4GN-PN

PALANGKA RAYA – Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng H. Nuryakin buka Rapat Koordinasi (Rakor) Rencana Aksi Daerah (RAD) Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika dan Prekursor Narkotika (P4GN-PN) Prov. Kalteng Tahun 2023 di Aula Eka Hapakat Kantor Gubernur Kalteng, Kamis (14/9). Dalam sambutannya Sekda mengatakan kegiatan ini sebagai ...

Wakil Gubernur Edy Pratowo Lepas Penyaluran Bantuan Pangan Beras Provinsi Kalteng Tahun 2023

Wakil Gubernur Edy Pratowo Lepas Penyaluran Bantuan Pangan Beras Provinsi Kalteng Tahun 2023

PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo melepas Penyaluran Pemberian Bantuan Pangan Beras Prov. Kalteng Tahun 2023 bagi Penerima Bantuan Pangan (PBP) di Gudang Bulog, Jalan Tjilik Riwut Km 7, Kota Palangka Raya, Senin (11/9). Mengawali sambutannya, Wagub H. Edy Pratowo menyampaikan kebijakan pangan menjadi isu sentral dalam pembangunan di suatu ...

Wagub Hadiri Rapur DPRD Kalteng

Wagub Hadiri Rapur DPRD Kalteng

PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo menghadiri Rapat Paripurna ke-16 Penutupan Masa Persidangan II Tahun Sidang 2023 sekaligus Rapat Paripurna ke-1 Pembukaan Masa Persidangan III Tahun Sidang 2023 DPRD Kalteng di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kalteng, Senin (11/9). Rapur dipimpin langsung Ketua DPRD Kalteng Wiyatno. Wagub H. Edy Pratowo saat membacakan ...

Wakapolri Terima Gelar Kehormatan Masyarakat Dayak

Wakapolri Terima Gelar Kehormatan Masyarakat Dayak

PALANGKA RAYA - Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo menghadiri Hasupa Hasundau (Ramah Tamah) Wakil Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia dengan masyarakat Dayak Kalteng sekaligus Pemberian Tanda Kehormatan Masyarakat Dayak Kalteng sekaligus Pemberian Bantuan Sosial Kepada Aliansi Masyarakat Dayak Kalimantan Tengah di Stadion UPR, Kota Palangka Raya, Jumat (8/9). Wagub ...

Gubernur Paparkan Komitmen Pencegahan Korupsi di Kalteng Saat Talkshow

Gubernur Paparkan Komitmen Pencegahan Korupsi di Kalteng Saat Talkshow

PALANGKA RAYA – Sebagai upaya pencegahan korupsi, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI bekerjasama dengan Stasiun Televisi Republik Indonesia (TVRI) Kalimantan Tengah menginisiasi program pendidikan antikorupsi dikemas dalam acara talkshow, yang dihadiri oleh Gubernur Kalteng H. Sugianto Sabran selaku narasumber, dengan topik “Peningkatan Integritas ...

Gubernur Kalteng Buka Jambore UMKM Wilayah Barat Tahun 2023

Gubernur Kalteng Buka Jambore UMKM Wilayah Barat Tahun 2023

PANGKALN BUN - Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran membuka secara resmi Jambore UMKM Wilayah Barat Tahun 2023. Kegiatan ini mengusung Tema"UMKM Bersatu Berkembang Berjaya" Menuju UMKM Naik Kelas dan Go Digital, berlangsung di Pangkalan Bun Park, Kabupaten Kotawaringin Barat, Selasa (5/9). Mengawali sambutannya, Gubernur H. Sugianto Sabran ...

Inflasi Kalteng Terendah Regional Kalimantan dan di Bawah Angka Inflasi Nasional

Inflasi Kalteng Terendah Regional Kalimantan dan di Bawah Angka Inflasi Nasional

PALANGKA RAYA – Berdasarkan rilis dari Badan Pusat Statistik 1 September 2023, inflasi Kalimantan Tengah (Kalteng) selama bulan Agustus 2023 dengan status paling rendah se-Kalimantan. Kalteng juga merupakan satu-satunya provinsi di Kalimantan yang angka inflasinya di bawah inflasi nasional. Kondisi tersebut tidak terlepas dari upaya Pemprov Kalteng, Tim Pengendali Inflasi dan sinergitas ...

Ketua TP-PKK Kalteng Hadiri Syukuran Hari Jadi ke-75 Polwan

Ketua TP-PKK Kalteng Hadiri Syukuran Hari Jadi ke-75 Polwan

PALANGKA RAYA - Ketua Tim Penggerak dan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) Ivo Sugianto Sabran menghadiri Syukuran Hari Jadi ke-75 Polwan Republik Indonesia (RI) di Gedung Graha Bhayangkara Polda Kalteng, Senin (4/9/2023). Peringatan Hari Jadi ke-75 Polwan RI Tahun 2023 mengusung Tema yaitu Polri Presisi untuk Negeri, Polwan Siap mendukung ...

Wagub Resmi Buka Pesparawi IV Kalteng Tahun 2023

Wagub Resmi Buka Pesparawi IV Kalteng Tahun 2023

PULANG PISAU - Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo membuka secara resmi Pekan Seni Paduan Suara Gerejawi (PESPARAWI) IV KORPRI Tingkat Prov. Kalteng Tahun 2023, bertempat di GPU Handep Hapakat, Kabupaten Pulang Pisau, Minggu (3/9/2023) malam. Mengawali sambutannya, saat membacakan sambutan tertulis Gubernur Kalteng, Wagub H. Edy Pratowo menyampaikan atas nama Pemprov Kalteng ...

Ivo Sugianto Sabran Resmi Tutup Jambore Kader PKK Tahun 2023

Ivo Sugianto Sabran Resmi Tutup Jambore Kader PKK Tahun 2023

PALANGKA RAYA- Ketua TP PKK Prov. Kalteng Ivo Sugianto Sabran resmi menutup kegiatan Jambore Kader PKK tingkat Provinsi Kalteng tahun 2023, bertempat di Swiss-belhotel Danum Palangka Raya, Jumat (1/9).  Dalam sambutannya Ivo mengatakan kegiatan jambore kader PKK tingkat Provinsi Kalteng yang sudah dilaksanakan sejak tanggal 30 Agustus hingga 1 September 2023 ini ...

Sekda Lepas Kontingen Pesparawi Korpri ke IV Kalteng Tahun 2023

Sekda Lepas Kontingen Pesparawi Korpri ke IV Kalteng Tahun 2023

PALANGKA RAYA – Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng sekaligus Ketua Dewan Pengurus KORPRI Nuryakin melepas Kontingen Pekan Seni Paduan Suara Gerejawi (Perparawi) KORPRI Provinsi Kalimantan Tengah, untuk mengikuti Pesparawi Tingkat Provinsi Tahun 2023 di Kabupaten Pulang Pisau, bertempat di Aula Jayang Tingang Kantor Gubernur Kalteng, Jumat (1/9/2023). ...

Ketua TP PKK Kalteng Hadiri Audensi Bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo

Ketua TP PKK Kalteng Hadiri Audensi Bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo

JAKARTA - Ketua Tim Penggerak dan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) Ivo Sugianto Sabran menghadiri Audensi bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo, bertempat di Istana Negara Republik Indonesia (RI) Jakarta Pusat, Kamis (31/8/2023). Audensi bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo dihadiri Ketua Umum TP PKK Tri Tito Karnavian, istri Menteri ...

<< First | < Prev | 1 | 2 | 3 | 4 | 5 | ... | 43 | Next > | Last >>
iconk
Sekwan
SERTIFIKAT
efek

Widget